Social Icons

Pages

Senin, 27 Februari 2012

TRANSFORMATOR




Transformator adalah alat untuk mengubah besarnya tegangan arus bolak balik
Ada 2 macam Transformator yaitu :
            1.    Transformator Step up berfungsi menaikkan tegangan
            2.    Transformator Step down berfungsi menurunkan tegangan
Ciri-ciri Trafo Step up adalah Np < Ns
                                                Vp < Vs
Ciri-ciri Trfo Step down adalah Np > Ns
                                                    Vp > Vs
Prinsip kerja Transformator adalah sebagai berikut :
a.    Pada kumparan primer di aliri arus AC, maka akan berlaku elektromagnet yang kutub-kutubnya berubah dengan cepat.
b.    Medan magnet yang dihasilkan berubah-ubah pula menghasilkan induksi pada kumparan sekunder.
c.    Dengan jumlah lilitan yang berbeda maka arus induksi yang dihasilkan akan sesuai dengan jumlah lilitan.
     Beberapa hal yang harus di ingat bahwa :
a.    Trafo hanya digunakan untuk arus bolak balik
b.    Trafo tidak dapat memperbesar daya magnet
c.  Bila trafo menaikkan tegangan, arus menjadi kecil sebaliknya bila menurunkan tegangan arus menjadi besar


Tidak ada komentar:

Posting Komentar